ASUS ROG G56JK - Menggunakan Partisi Pemulihan

background image

Menggunakan Partisi Pemulihan

Partisi Recovery dapat dengan cepat software pada PC Notebook

Anda ke status pengoperasian aslinya. Sebelum menggunakan

Partisi Recovery, copy file data (seperti file Outlook PST) ke media

penyimpanan USB atau drive jaringan, lalu catat pengaturan

konfigurasi yang disesuaikan (seperti pengaturan jaringan).

Tentang Partisi Pemulihan

Partisi Pemulihan merupakan ruang yang disediakan di drive hard

disk untuk mengembalikan sistem operasi, driver, dan utilitas yang

terinstal di PC Notebook ke kondisi awal.

PENTING! JANGAN hapus partisi RECOVERY. Partisi Recovery

dibuat di pabrik dan tidak

dapat dipulihkan oleh

pengguna jika terhapus.

Bawa PC Notebook ke

pusat layanan resmi

ASUS jika proses recovery

bermasalah.

Menggunakan Partisi Pemulihan

1. Tekan <F9> selama bootup.
2. Tekan [Enter] untuk memilih Windows Setup [EMS Enabled].
3. Pilih bahasa yang akan dipulihkan, lalu klik

Next.

4. Baca pesan ASUS Preload Wizard, lalu klik

Next.

5. Pilih pilihan partisi, lalu klik

Next. Pilihan partisi:

Recover Windows hanya ke partisi pertama.

Pilihan ini akan menghapus partisi pertama, sehingga Anda

dapat menyimpan partisi lainnya dan membuat partisi sistem

baru pada drive “C”.
Recover Windows ke seluruh HD

Pilihan ini akan menghapus semua partisi dari drive hard disk dan

membuat partisi sistem baru sebagai drive “C”.

background image

Panduan Pengguna PC Notebook

L-17

Recover Windows ke seluruh HD dengan dua partisi.

Pilihan ini akan menghapus semua partisi dari drive hard disk dan

membuat dua partisi baru drive “C” (40%) dan drive “D” (60%).

6. Ikuti petunjuk di layar untuk menyelesaikan proses pemulihan

ini.

Untuk mendapatkan update driver dan utility, kunjungi

www.asus.com.